Artikel
EKSPOR KELAPA KENA PAJAK PROGRESIF
Jakarta. Kementerian Perdagangan (Kemendag) tengah mengkaji rencana pengenaan pajak ekspor atau bea keluar (BK) terhadap komoditi kelapa dan turunannya. Selama ini BK sudah diberlakukan pada komoditi sawit, kakao dan komoditi kayu,rotan dan kulit. Dirjen Perdagangan Luar Negeri Kementer....
CINTA COKELAT HARUS DIMULAI DIRI SENDIRI
BANDUNG, KOMPAS.com. Konsumsi cokelat di Indonesia masih sangat rendah. Kecintaan pada cokelat haruslah dimulai dari diri kita sendiri. "Bagaimana mungkin kita mengangkat garirah produktivitas industri hilir kakao, kalau kita sendiri dalam berbagai acara tidak membiasakan diri m....
PASOKAN BERTAMBAH, HARGA CPO TURUN
JAKARTA, KOMPAS.com. Akibat pasokan diprediksi akan bertambah, harga CPO kembali mengalami penurunan. Di MDEX (Malaysia Derivatives Exchange) harga CPO untuk penyerahan Juli 2011 ditutup pada level harga 3.205 ringgit per ton dari harga sebelumnya 3.252 ringgit per ton. Di BKDI (Bursa Komod....
BUPATI/WALIKOTA DIHARAP CIUTKAN IZIN TAMBANG DI KALTIM
SAMARINDA – Gubernur Awang Faroek Ishak menaruh harapan besar kepada bupati/walikota se-Kaltim untuk mencuitkan IUP (Izin Usaha Pertambangan) yang kawasan tambangnya sudah tidak diolah. Keinginan ini berkaitan dengan upayanya meningkatkan ketersediaan laha....
SLTT AKAN TERUS KAWAL LAHAN - LAHAN PERTANIAN
TENGGARONG – Perhelatan Penas XIII Petani Nelayan 2011 di Kutai Kartanegara, Kaltim, telah berakhir. Ditutup oleh Menteri Pertaian, H Suswono, dengan ucapan Alhamdulillah. Kini, yang tersisa hanya kerinduan antarpeserta untuk....
GELAR TEKNOLOGI PENAS XIII HARUS DIMANFAATKAN PETANI
TENGGARONG – Gelar teknologi pertanian di Penas XIII Petani Nelayan 2011 diharapkan benar-benar dimanfaatkan oleh petani nelayan sebagai upaya meningkatkan produksi guna menjawab ketersediaan pangan. Terlebih Indonesia mencanangkan pro....
PENAS SUKSES, PERTAHANKAN DEMPLOT
TENGGARONG. Gubernur Kaltim, Dr H Awang Faroek Ishak mengatakan pelaksanaan Pekan Nasional (Penas) XIII Petani Nelayan yang berlangsung di Kota Tenggarong, Kutai Kartanegara, telah berjalan sukses. Hal tersebut diungkapkan Gubernur pada penutupan Penas XIII Petani Nelayan di Stadion Madya A....
GUBERNUR: DEMPLOT PENAS BANGKITKAN SEMANGAT PERTANIAN GENERASI MUDA
TENGGGARONG. Banyak yang mempertanyakan nasib display pertanian, perikanan, perternakan, pasca Penas XIII Petani Nelayan 2011. Gubernur Awang Faroek punya gagasan ideal untuk itu. "Lahan display ini harus tetap dilanjutkan. Saya kira sangat penting untuk memacu semangat generas....
GUBERNUR CITA-CITAKAN SETIAP PETANI DAPAT LIMA HEKTARE LAHAN
TENGGARONG. Gubernur Kaltim, Dr H Awang Faroek Ishak bercita-cita setiap petani Kaltim memiliki lahan minimal lima hektare per orang. Dengan lahan seluas itu, diharapkan petani dapat mandiri dan meningkatkan ekonomi. Hal itu diungkapkan Awang Faroek saat bertemu dengan sejumlah petan....
TAMBAH PENGETAHUAN PETANI DENGAN TEKNIK PERTANIAN YANG MUDAH DISERAP
TENGGARONG. Penas XIII Petani Nelayan 2011 resmi ditutup, Kamis (23/6) kemarin. Apa yang seharusnya bisa dipetik dari gelar akbar petani nelayan nasional tersebut? Jawabnya tidak jauh dari tuntutan keberpihakan kebijakan nasional kepada para petani dan peningkatan pengetahuan sebagai mot....
PETANI PAPUA DAPAT SEMANGAT
TENGGARONG. Tidak bisa dipungkiri, bahwa penyelenggaraan Penas XIII Petani Nelayan 2011 Kaltim merupakan Penas termegah dan terbesar. Ketersediaan fasilitas GOR Aji Imbut Tenggarong Seberang yang menjadi pusat penyelenggaraan Penas mendukung kemeriahan yang tergelar sepekan terakhir. ....
PENGUNJUNG SERBU HASIL PERTANIAN DEMPLOT PENAS
TENGGARONG. Usai Upacara Penutupan Pekan Nasional (Penas) XIII Petani Nelayan oleh Menteri Pertanian, Suwono dimanfaatkan ratuasan warga dan pengujung langsung menyerbu beberapa lokasi demonstrasi plot (Demplot) untuk memanen tanaman yang dihasilkan. Hal itu nampak terjadi pada Demplot ....
MENTAN: JANGAN ADA LAHAN TERLANTAR
TENGGARONG. Menteri Pertanian Suswono mengharapkan seluruh kepala daerah baik gubernur, bupati maupun walikota mendukung program Revitalisasi Pertanian yang telah ditetapkan Pemerintah melalui Kementerian Pertanian. Dukungan itu diantaranya dengan meningkatkan produktivitas pertanian....
WUJUDKAN PETANI NELAYAN TANGGUH
TENGGARONG. Ajang Pekan Nasional (Penas) XIII Petani Nelayan 2011 merupakan langkah penting dalam upaya membentuk sekaligus menciptakan para pelaku usaha pertanian yang tangguh dan andal serta mandiri, khususnya petani dan nelayan. "Melalui Penas dapat mengembangkan wawasan petani ....
STAND PAMERAN DISBUN KALTIM SABET 2 PENGHARGAAN
TENGGARONG. Stand Pameran Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Timur berhasil meraih gelar juara dalam rangka partisipasi kegiatan Penas KTNA XIII, yang diselenggarakan di Tenggarong, 18-23 Juni 2011 kemarin. Tidak tanggung - tanggung, Stand pameran Disbun ini menyabet 2 gelar juara sekaligus, yai....