Gunakan Browser Google Crome untuk menghindari kegagalan saat mengunduh file !!

Potensi Daerah Kota Balikpapan
Kota Balikpapan adalah salah satu kota di Provinsi Kalimantan Timur, Indonesia. Kota ini memiliki luas wilayah 503,3 km².

Potensi tanaman karet di kota Balikpapan tetap menjanjikan. Oleh karenanya, perluasan tanaman karet tetap menjadi program prioritas bagi Kantor Perkebunan Pemkot Balikpapan. Potensi karet yang sangat baik itu juga didukung dengan adanya pasar yang mampu menyerap produksi karet Balikpapan. Selama ini, hasil produksi karet Balikpapan selalu dipasarkan ke Provinsi Kalimantan Selatan.


Tabel 1. Luas Areal, produksi dan Jumlah Tenaga Kerja Perkebunan di Kota Balikpapan Tahun 2019
Nama Komoditi Luasan Total
(Ha)

Produksi

(Ton)

Produktivitas

(Kg/Ha)

Jumlah Petani

(KK/TKP)

Kelapa Sawit 36 469 16.172 20
K a r e t 4.480 2.813 1.013 1.985
K a k a o 5 3 600 10
Kelapa Dalam 996 473 733 983
L a d a 108 74 902 119
K o p i 9 3 333 39
K e m i r i 38 23 697 52
K a p o k 2 2 1.000 14
P i n a n g 3 0.20 66 2
Total Tahun 2019 5.677 3.860 1.077 3.224
Tahun 2018 5.707 3.147 916 3.251
Tahun 2017 5.730 3.567 1.073 3.325
Tahun 2016 5.695 3.190 1.044 3.326
Tahun 2015 5.721 1.982 664 3.335
Tahun 2014 5.574 2.638 918 3.393
Tahun 2013 5.712 2.593 952 3.490
Tahun 2012 5.739 1.273 499 3.481
Tahun 2011 5.817 2.466 1.202 3.458

Sumber : Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Timur (2020)