(0541)736852    (0541)748382    disbun@kaltimprov.go.id

Artikel


2.357 KASUS KRIMINALISASI PETANI SAWIT AKIBAT UU PERKEBUNAN

PEKANBARU--MICOM: Sebanyak 2.357 kasus kriminilisasi petani sawit sepanjang 2007-2010 disebabkan oleh implementasi represif dari Pasal 21 dan Pasal 47 Undang-Undang (UU) 18/2004 tentang perkebunan. Norma-norma yang mengatur dalam Pasal 21 dan Pasal 47 ayat (1) dan (2) UU Perkebunan itu tida....

HARGA KARET BERTAHAN

SENDAWAR - Harga karet selama sepekan bertahan di angka Rp 13 ribu per kg. Harga karet minggu mendatang belum diprediksi. Ketua Asosiasi Penampung Karet Kubar, Rinatang mengatakan, ada kecenderungan harga menurun. Tapi ini baru informasi sekilas. Masih menunggu perkembangan lanjutan. Dia m....

TAK DIURUS, KEBUN SAWIT 124 HA MANGKRAK

MALINAU. Kepala Dinas Perkebunan Ir H Abdulfatah Zulkarnaen mengungkapkan bahwa proyek perkebunan kelapa sawit milik Kelompok Tani Gunung Sentabun Desa Malinau Seberang yang berlokasi di Desa Luso, Kecamatan MalinauUtara merupakan salah satu proyek perkebunan yang dikembangkan atas bantuan da....

DISBUN GELAR SL-PHT LADA LANJUTAN DI PPU

SAMARINDA. Setelah membuka Sekolah Lapangan Pengendalian Hama Terpadu (SL-PHT) untuk petani lada di Kecamatan Loa Janan, Kutai Kartanegara, Dinas Perkebunan Kaltim kembali menggelar pelatihan serupa di Kecamatan Semoi Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, yang dibuka Kamis (20/04) kemarin. &qu....

KESIAPAN PENAS CAPAI 75 PERSEN

JAKARTA - Persiapan Pekan Nasional (Penas) Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) XIII pada 18-23 Juni di Kutai Kartanegara (Kukar) 2011, hingga kini sudah mencapai 75 persen. Hal tersebut dikatakan Ketua Pelaksana Penas KTNA Kukar HAPM Haryanto Bachroel pada acara Rapat Koordinasi (Rakor) pan....

SANGKULIRANG MILIKI TIGA PABRIK

SANGATTA - Potensi sumber daya alam yang dimiliki kawasan Sangkulirang dan sekitarnya sepertinya bukan hanya di sektor kelautan saja. Sektor perkebunan juga tidak kalah menariknya sehingga investor juga berebut lahan di kawasan tersebut. Salah satu bukti nyata adalah perkebunan kelapa saw....

PEMERINTAH DORONG PRODUKSI CPO

JAKARTA--MICOM: Pemerintah bakal terus mendorong pengusaha untuk meningkatkan produksi minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) secara berkelanjutan. Pasalnya, hingga saat ini, CPO jauh lebih kompetitif dibanding minyak nabati lainnya, seperti minyak kedelai, rapeseed (biji-bijian), jagung....

DISBUN GELAR WORKSHOP SIMONEV BERBASIS WEB 2011

BALIKPAPAN. Dalam rangka memudahkan pembuatan laporan triwulan berdasarkan PP 39 Tahun 2006,  telah dibangun Sistem Pelaporan Monev Berbasis Web, Untuk Sosialisasi dan implementasi  Simonev Berbasis Web Ditingkat Propinsi maupun Kabupaten menjadi tanggung jawab  masing....

DISBUN GELAR PELATIHAN PEMBAKUAN STATISTIK PERKEBUNAN

BALIKPAPAN. Kasubbag Perencanaan Program Disbun Kaltim,  membuka secara resmi pertemuan Sosialisasi Pembakuan Statistik Pekebunan (PSP) yang dilaksanakan pada tanggal 19-21 April 2011, bertempat di Hotel Grand Tiga Mustika, Balikpapan. Dengan peserta sebanyak kurang lebih 20 petugas s....

30 PNS DISBUN TERIMA SK KENAIKAN PANGKAT

SAMARINDA. Disbun Kaltim menggelar acara penyerahan Surat Keputusan Kenaikan Pangkat ( SK KP ) untuk 30 PNS di lingkungan Disbun Kaltim, bertempat di halaman kantor Disbun Kaltim Senin (18/04) pagi tadi. Dalam sambutannya Kadisbun Kaltim, HM. Nurdin mengatakan bahwa kenaikan pangkat adalah p....

KEBUN SAWIT MERATA, PRIORITAS TENAGA KERJA LOKAL

SANGATTA. Pembangunan perkebunan kelapa sawit yang diterapkan pemerintah saat ini membawa dampak dan nilai positif bagi pertumbuhan ekonomi masyarakat Kutim. Jika dulunya perkebunan kelapa sawit hanya dikenal di dua kecamatan pedalaman, Kongbeng dan Muara Wahau, sekarang sudah bergeser hampir ....

PLASMA SAWIT MENCAPAI 9 RIBU HEKTAR

TANJUNG REDEB - Sesuai visi dan misi memajukan kesejahteraan masyarakat Berau secara umum dari sektor perkebunan, Dinas perkebunan (Disbun) kabupaten Berau menggalakan kegiatan disektor ini baik secara kemandirian warga serta sistem plasma dengan perusahaan. Khususnya kelapa sawit,di Berau ....

TEMBUS RP 14 RIBU

SENDAWAR - Setelah sebulan lebih harga karet merosot ke harga terendah hingga Rp 10 ribu per kilogram, sepekan terakhir harga karet naik lagi menjadi Rp 12.500 hingga Rp 13 ribu. Ini untuk  karet basah. Sementara harga karet bersih Rp 14 ribu per kg. Menurut Ketua Asosiasi P....

PENGUSAHA SAWIT MINTA BEA KELUAR CPO DIHAPUS

JAKARTA--MICOM: Kalangan petani sawit menganggap berlarut-larutnya pembahasan skema baru Bea Keluar (BK) minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) menunjukkan ketidakseriusan pemerintah dalam membela nasib petani dan industri kelapa sawit nasional. Ketidakpastian revisi untuk skema BK progres....