Artikel
PUPUK KALTIM TARGETKAN PRODUKSI UREA 2,85 JUTA TON DI 2010
Demikian hal itu diungkapkan oleh Direktur Utama PKT Hidayat Nyakman usai menghadiri kerjasama PT Petrokimia Gresik dengan Jordan Phospate Mines Co Ltd di kantor Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta, Senin (11/01/2010). "Target tahun ini lebih renda....
INFORMASI HARGA KOMODITI PERKEBUNAN DI KALIMANTAN TIMUR
TINGKAT PETANI : 1. Kakao (kg) : Rp. 21.000,- 2. Karet - Lumb Mangkok (kg) : Rp. 6.500,- 3. Kelapa - Kopra (butir) : Rp. 2.500,- - Biji (butir) : Rp. 2.750,- 4. Kopi Robusta (kg) : 5.000,- 5. Lada - Lada Putih (kg) : Rp. 25.000,- - Lada Hitam (kg) : Rp. 16.500,- - Lada Enteng (kg) : Rp. 6.000,- 6....
APEL PERINGATAN HUT PROVINSI KALIMANTAN TIMUR KE 53 TAHUN 2010
#img1# Upacara yang mengambil tema "KALTIM BANGKIT 2013" ini berjalan dengan hikmat diikuti oleh seluruh oleh seluruh pegawai lingkup Disbun Prov. Kaltim, acara diawali dengan pembacaan sejarah Provinsi Kalimantan Timur, Inspektur Upacara tiba di tempat upacara diikut....
BOLOS 50 HARI, PNS LANGSUNG DIPECAT
Pemberian sanksi dan pengawasan makin dipertegas. Misalnya, pengaturan tentang absen. Sebelumnya, PNS bisa diberhentikan bila absen ngantor selama enam bulan berturut-turut. Selain itu, gaji PNS akan disetop apabila absen dua bulan terus menerus. Aturan disiplin itu dinilai terlalu longgar. "Ad....
BIBITNYA DARI BOGOR, SEHARI SATU POHON HASILKAN 1 LITER
#img1# Jenis bibit unggul karet ini ada dua, yakni IR 39 dan PB 260. Pola pembibitannya distek. Sementara bibit yang ditanam yang hasil toresnya kecil adalah menggunakan bibit BBM 1, GT, dan PR. Untuk mendapatkan bibit unggul tadi, di Kubar ada lima lokasi. Misalnya di Kampung Sumber Sari (Kecamata....
PTPN III PALING SIAP GO PUBLIC
Demikian hal itu diungkapkan Menteri BUMN Mustafa Abubakar di kantornya, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta, Rabu (6/1/2009). #img1# "Kelihatannya yang paling siap untuk mendaftarkan diri supaya go public adalah PTPN III, kelihatannya mereka lebih maju dalam produksi dan lebih tinggi dalam p....
PERUSAHAAN SAWIT TEGASKAN TIDAK ADA MASALAH
Forum Pemerhati Masyarakat Tani Jempang dan Bongan menuntut izin perusahaan perkebunan kelapa sawit PT Teguh Swakarsa Sejahtera dan PT Farinda Bersaudara (Grup TSS) di Kecamatan Jempang dan Kecamatan Bongan, Kabupaten Kutai Barat, dicabut karena dinilai cacat hukum dan mengakibatkan petani tergusur.....
WARGA PEMROTES PERUSAHAAN SAWIT BERTAHAN DI TENDA
#img1# Forum berdemonstrasi sejak Selasa. Forum menuntut izin perusahaan perkebunan kelapa sawit PT Teguh Swakarsa Sejahtera dan PT Farinda Bersaudara di Kecamatan Jempang dan Kecamatan Bongan, Kabupaten Kutai Barat, dicabut karena dinilai cacat hukum dan mengakibatkan petani tergusur. "Kami b....
TAK DIPERMAINKAN TENGKULAK LAGI
Kerja sama tersebut diperkuat penandatanganan Memorendum of Understanding/MoU (Nota Kesepahaman) antara Bupati Kubar Ismael Thomas atas nama Pemkab Kubar dengan Direktur PT DKJ Guh No di Ruang Auditorium Tulur Aji Jangkat Kantor Bupati Kubar, Selasa (5/1). #img2# Mengawali sambutannya, Bupati Isma....
PERUSAHAAN PERKEBUNAN DI KUTAI BARAT DIPROTES
#img1# Pengunjuk rasa mengklaim diri sebagai petani sekaligus perwakilan petani dari sepuluh desa di Jempang dan Bongan yang merasa lahannya digusur perusahaan. Mereka bertekad bertahan sampai tuntutan dipenuhi sehingga rela mendirikan tenda untuk menginap di seberang Kantor Gubernur Kaltim. Demonst....
SATU JUTA PEKERJA BARU DAPAT DISERAP PERKEBUNAN
#img1# Ketua Umum Gabungan Perusahaan Karet Indonesia (Gapkindo) Asril Sutan Amir, Sekretaris Umum Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) Joko Supriyono, dan Presiden Direktur Smart Daud Dharsono yang dihubungi di Jakarta, Minggu (3/1/2010), meminta pemerintah memberikan dukungan konkret ....
PRODUKSI PUPUK UREA TEMBUS 2,9 JUTA TON
"Jumlah produksi urea tersebut hampir menyamai kapasitas desain terpasang pabrik PKT sebesar 2,98 juta ton," kata Hidayat dalam acara yang dihadiri Sekretaris Meneg BUMN Said Didu, Gubernur Kaltim Awang Faroek beserta Muspida Provinsi dan Kota Bontang. #img1# Selain urea, kata Hidayat, pr....
TAK DAPAT PUPUK, DISTRIBUTOR SALAHKAN PETANI
"Jadi kalau mau pupuk, tidak boleh perseorangan melainkan melalui kelompok oleh masing-masing kampung. Setelah itu, kelompok tani membuat RDKK dan diketahui petinggi setempat, petugas penyuluh lapangan (PPL), dan kepala Kantor Ketahanan Pangan Kubar," Suharto kepada media ini, Minggu (3/1)....
HARGA KARET DIPERMAINKAN TENGKULAK
#img1# "Kami sendiri bingung kok harga beli karet petani beda-beda yang dilakukan para tengkulak. Ini jelas-jelas merugikan petani," sesal Wagiman warga Sekolaq Darat kepada harian ini, Rabu (30/12). Ia berharap pemerintah segera bersikap, karena jangan sampai petani menjadi sapi perahan p....
TIGA INVESTOR INGIN BUKA PERKEBUNAN KARET
#img2# "Ketika investor tersebut awalnya ingin membuka lahan perkebunan karet antara 5 ribu sampai 6 ribu hektare," sebut Milon. Namun setelah maksud tersebut disampaikan kepada Bupati Kubar Ismael Thomas justru direspons positif. Malahan kata dia, Bupati siap mendukung, jika ketiga inve....