(0541)736852    (0541)748382    disbun@kaltimprov.go.id

Artikel


DITUDING GAGAL, PROGRAM GERNAS KAKAO TETAP LANJUT DI 2012

JAKARTA. Setelah tiga tahun berjalan, pemerintah menganggap Gerakan Nasional Peningkatan Produksi dan Mutu Kakao (Gernas Kakao) sukses dan tetap akan dilanjutkan di 2012. "Memang ada tudingan Gernas Kakao gagal bahkan sudah keluar dari tujuan awalnya, namun dari datang yang kami himpun....

2012, TAHUN PENINGKATAN KINERJA DAN PRESTASI

Normal 0 false false false /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0in 5.4pt 0in....

9 PNS DISBUN TERIMA SATYALANCANA KARYA SATYA

Normal 0 false false false /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0in 5.4pt 0in....

TAHUN INI PRODUKSI CPO TEMBUS 25 JUTA TON

JAKARTA. Tahun ini produksi kelapa sawit di Indonesia diperkirakan mencapai 25 juta ton. Jumlah tersebut naik 6,4 persen dari total produksi tahun lalu yakni sebanyak 23,5 juta ton. Salah satu pemicunya adalah penambahan area perkebunan menjadi 8,2 juta hektar. Sekretaris Gabungan Pengusa....

HARGA KAKAO MENGUAT IKUTI HARGA MINYAK

JAKARTA. Harga kakao terus bergerak menguat mengikuti harga minyak. Sentimen kenaikan permintaan terhadap komoditas bahan baku cokelat tersebut membuat kakao di perdagangannya kemarin mengalami kenaikan. Kenaikan harga minyak menjadi sinyalemen peningkatan permintaan untuk sektor industri. &am....

PAKISTAN DIPROYEKSI TINGKATKAN PERMINTAAN CPO INDONESIA

JAKARTA. Pakistan diproyeksi bakal meningkatkan permintaan crude palm oil (CPO) beserta turunannya pada 2012 lantaran Indonesia dan Pakistan telah menandatangani preferential trade agreement (PTA). Demikian pernyataan Ketua Bidang Pemasaran Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) S....

DISBUN TURUNKAN 15 PERSONEL

SAMARINDA. Fun Bike Dinas Perkebunan (Disbun) Kaltim bakal menurunkan 15 pesepeda mereka dalam Gowes Spektakuler 2012, Minggu (8/1) mendatang. "Klub kami sudah pernah mengikuti gowes dari Jakarta ke Bogor, dari Surabaya ke Malang, termasuk di Makassar. Sebanyak 15 orang akan ikut gowes gar....

DISBUN KUTIM JUARA E-GOV PERKEBUNAN

SAMARINDA. Dinas Perkebunan Kabupaten Kutai Timur meraih juara pertama Lomba E-Government (e-Gov) Perkebunan Award 2011 kategori Kabupaten/Kota yang diselenggarakan Dinas Perkebunan (Disbun) Kaltim. Kemudian disusul Dinas Perkebunan Kabupaten Malinau juara kedua dan Dinas Pertanian dan Perkeb....

PENURUNAN EKSPOR PADA KOMODITAS UNGGULAN

JAKARTA. Penurunan ekspor sebagai dampak perlambatan permintaan global patut diwaspadai. Pasalnya penurunan tersebut terjadi pada sejumlah komoditas unggulan Indonesia. Beberapa produk unggulan yang ekspornya menunjukkan tren menurun pada akhir tahun 2011 adalah karet, kelapa sawit, ko....

2012, 5 PNS DISBUN MASUKI MASA PENSIUN

SAMARINDA. Sekitar 5 orang Pegawai Negeri Sipil (PNS) lingkup Dinas Perkebunan Kaltim memasuki masa pensiun di tahun 2012 mendatang. Hal ini dibenarkan oleh Dra. Kasmawaty selaku Kasubbag Umum Disbun Kaltim. "Adapun masing - masing PNS yang memasuki masa pensiun adalah : Ibu Dra. Sri....

PEMERINTAH TANGGAPI ENTENG KEBERATAN MALAYSIA SOAL PAJAK SAWIT

JAKARTA. Pemerintah mengaku tak ambil pusing mengenai keberatan Malaysia terkait regulasi bea keluar atau pajak ekspor sawit. Negeri jiran tersebut memang sempat menyampaikan keberatannya. "Boleh-boleh aja Malaysia mengajukan keberatan. Kita juga banyak mengajukan keberatan kepada M....

HARGA TBS JANUARI 2012 MERANGKAK NAIK

Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE ....

INDUSTRI OPTIMISTIS EKSPOR SAWIT RI TETAP TUMBUH DI 2011

JAKARTA. Meskipun tercatat penurunan nilai ekspor beberapa bulan terakhir, pelaku industri sawit masih optimistis total ekspor minyak sawit mentah (CPO) Indonesia masih tumbuh di 2011. Direktur Eksekutif Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) Fadhil Hasan mengatakan secara p....

PENGUSAHA BELGIA ANGKAT COKELAT INDONESIA

JAKARTA. Indonesia merupakan negara penghasil biji kakao terbesar ketiga di dunia. Sayang, buruknya kualitas kakao Indonesia berdampak pada produk olahan kakao, yakni cokelat. Namun citra itu mulai berubah seiring dengan diterapkannya bea keluar ekspor biji kakao untuk hilirisasi indus....

INDIA PASAR TERBESAR CPO INDONESIA

MEDAN. Dewan Minyak Sawit Indonesia memperkirakan India masih menjadi pasar ekspor minyak sawit mentah atau crude palm oil/CPO Indonesia terbesar pada 2012 karena diasumsikan negara itu tetap menjadi pembeli terbanyak pada tahun depan. "Berdasarkan data, permintaan CPO India pada 2012 se....