(0541)736852    (0541)748382    disbun@kaltimprov.go.id

Artikel


PETANI BINGUNG PASARKAN TEMBAKAU

H Mudin misalnya. Petani tembakau yang cukup ternama di Sebatik ini gamang sebab 20 ton tembakau siap panen miliknya berpotensi mubazir. Akhirnya, ia dan beberapa petani lainnya pun mendatangi Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Koperasi (Disperindagkop) Kabupaten Nunukan untuk mengadukan hal ini,....

PERKEBUNAN DICADANGKAN SELUAS 151.064,36 HA

Hal ini tergambar dalam penyusunan Master Plan Pengembangan Kawasan Pertanian di Paser yang dilakukan Pusat Pengkajian Perencanaan dan Pengembangan Wilayah (P4W) LPPM IPB. Selain itu, perusahaan swasta, dengan kelapa sawit seluas 14.798 hektare, karet seluas 210 hektare dan kakao seluas 200 hektar....

DISBUN TINJAU ULANG IZIN 24 PERUSAHAAN PERKEBUNAN

"Ya, kami akan kaji dulu, khawatirnya memang tidak layak untuk dijadikan lahan perkebunan. Ini juga berdasarkan permintaan dari Pemkab Kubar yang mengusulkan kepada Gubernur Kaltim agar izin usaha lokasi sekitar 424.000 hektare yang dikantongi pengusaha tersebut segera ditinjau ulang hingga dic....

PEMASOK BIBIT PALSU MASIH PEMAIN LAMA

"Orang-orangnya masih yang itu-itu juga," ungkap Kepala Dishutbun Kabupaten Nunukan Ir H Suwono Thalib MSi, saat dikonfirmasi harian ini terkait pasokan bibit sawit palsu ke Simenggaris yang berhasil digagalkan tersebut. Seperti diberitakan harian ini kemarin, Dinas Kehutanan Dan Perkebun....

FKB KALTIM MINTA PEMKAB KUTIM JELI

"Kita melihat fenomena yang demikian sekarang di Kutim. Ada investor yang dulunya datang ke Kutim, niatnya mau buka perkebunan, tapi faktanya, setelah lahan diland clearing, sudah tidak ada apa-apanya, lalu dibuka perkebunan sedikit, kemudian dibiarkan terlantar. Ini kan sudah tidak benar dan s....

DISHUTBUN GAGALKAN PASOKAN 6.690 BIBIT SAWIT PALSU

umlah total bibit palsu siap tanam yang didapati berada di lokasi perkebunan masyarakat tersebut ada 6.690 buah. Setelah didapati, kata Kadishutbun Kabupaten Nunukan H Ir Suwono Thalib MSi, masyarakat petani diminta menolak pendistribusian bibit sawit palsu dimaksud. "Dishutbun akan memusnahka....

PERUSDA TP DIRIKAN PABRIK CPO

"Sengaja kami hari ini mengundang sejumlah camat, menghadiri pertemuan di DPRD, agar bisa memberikan data-data mengenai jumlah perkebunan sawit. Baik milik perorangan maupun badan usaha di daerah masing-masing, supaya kita punya data untuk persyaratan investor menanamkan modalnya di Kukar. Kare....

TIAP KECAMATAN DIJAMAH INVESTOR

"Sekarang ini tidak ada kecamatan yang tidak disentuh investor. Hampir seluruh kecamatan sudah ada lokasi perkebunannya. Bahkan, investor pun antre untuk memperoleh lahan perkebunan di seluruh wilayah Kutim," kata Bupati H Awang Faroek Ishak. Hal in menunjukkan kepercayaan investor terhad....

IZIN LAND CLEARING GMK BERAKHIR OKTOBER 2007

Ketua Komisi I DPRD Paser H Nasir Eva Merukh, Rabu (2/1), menyampaikan beberapa kesimpulan permasalahan. Pertama, kegiatan land clearing (pembersihan lahan) menurutnya memang berada di areal lokasi perkebunan PT Gawi Makmur Kalimantan (GMK), sesuai Izin Usaha Perkebunan (IUP) yang diterbitkan Pemda ....

PEMBEBASAN LAHAN MASIH ALAMI KESULITAN

Manajer Administrasi PT KSD Martono menjelaskan, manajemen PT KSD yang ada di Kecamatan MMB telah berupaya semaksimal mungkin untuk melakukan sosialisasi kepada masyarakat setempat yang tanahnya terkena pembebasan. Pasalnya ada beberapa kendala yang dihadapi perusahaan, di antaranya ada banyak masya....

DISBUN PRIORITASKAN PERKEBUNAN RAKYAT

Kepala Dinas Perkebunan Wisnu Haris mengatakan, pengadaan kemoditi jenis perkebunan ini atas permintaan masyarakat di sejumlah kecamatan yang ingin meningkatkan hasil perkebunannya. khusus untuk plasma kelapa sawit, direncanakan akan disebarkan pada lokasi yang cocok pada tanaman perkebunan tersebut....

PT FARINDA BERSAUDARA AKAN BANGUN CPO

Rata-rata masyarakat diusahakan mendapat kebun plasma minimal dua hektare. "Jadi jika melihat hasil produksi tandan buah segar (TBS) di Kaltim mencapai Rp 1,5 juta hingga 2 juta pohon, maka ditargetkan produksi kedua perkebunan ini mencapai minimal 30 ton per tahun," ujarnya saat penanaman....

PEMBANGUNAN TANGGUL SAWIT KSD MOLOR

Hal itu terungkap oleh Manajer Administrasi PT KSD Martono mengatakan, jadwal penyelesaian pembangunan tanggul pengamanan banjir tidak dapat memenuhi target yang ditetapkan karena ada beberapa kendala yang dihadapi pihak perusahaan dalam hal pembebasan lahan warga masyarakat untuk pembangunan tanggu....

12 PENYULUH DILATIH TANGANI KAKAO

Dalam pelatihan tersebut dibimbing instruktur pusat penelitian kopi dan kakao Jember, yakni Ir Hendra Winarno dan instruktur Ir Sukrisno Widyatomo. Tujuan pelatihan ini, kata Kepala Badan Diklat Agribisnis Kutim Sahransyah Salman, adalah merupakan upaya peningkatan kompetensi staf Diklat dan aparat ....

BPD KALTIM SIAPKAN RP 50 M

Direktur Utama BPD Kaltim Aminuddin menjelaskan, sedikitnya Rp 50 miliar disiapkan untuk pembiayaan sektor yang sedang jadi primadona ini. "Kredit program untuk sektor kelapa sawit ini terus kami genjot. Mudah-mudahan 2008 bisa lebih maksimal," sebutnya. Harapannya, setiap kepala keluarga ....