Semua Artikel
PENINGKATAN MUTU BOKAR UNTUK MEMENUHI PERMINTAAN PASAR
TANA GROGOT. Indonesia sebagai negara produsen karet kedua terbesar di dunia pada saat ini berpotensi besar untuk menjadi produsen utama dalam dekade mendatang. Hal Ini dimungkinkan karena Indonesia mempunyai potensi sumberdaya alam yang sangat memadai untuk meningkatkan produksi dan produ....
KELEMBAGAAN PETANI PERLU PERHATIAN BERSAMA
KEDANG IPIL. Saat ini perkembangan tanaman perkebunan di Provinsi Kalimantan Timur mengalami perkembangan pesat dan menjadi potensi untuk dikembangkan melalui 3 pola pengembangan yaitu perusahan besar pemerintah/swasta dan perkebunan rakyat. Namun beberapa tahun ini pengembangan sektor perkebunan ra....
PERLUASAN AREAL KELAPA SAWIT 200 HA
Selengkapnya DISINI....
KADISBUN HADIRI SOSIALISASI TATA KELOLA INDUSTRI KELAPA SAWIT
SAMARINDA. Mewakili Gubernur Kaltim, Kepala Dinas Perkebunan Prov. Kaltim Ahmad Muzakkir menghadiri Sosialisasi Tata Kelola Industri Kelapa Sawit dan Optimalisasi Penerimaan Negara yang diselenggarakan Kemenko Bidang Kemaritiman dan Investasi RI secara virtual, Jum'at (7/7) kemarin.Sos....
DISBUN BERSAMA POLDA KALTIM FASILITASI PEMUSNAHAN 8000 BENIH SAWIT ILEGAL
SAMBOJA. Dinas Perkebunan melalui Unit Pengelola Teknis Daerah Pengawasan Benih Perkebunan (UPTD PBP) bekerjasama dengan Kepolisian Daerah (Kapolda) Kaltim dan ketua RT 22 Bukit Merdeka Asri Saputra melakukan fasilitasi dan pendampingan proses pemusnahan benih kelapa sawit yang tidak sesuai standar ....